Cara Tercepat blog terindeks google
Cara Tercepat blog terindeks google
Berapa lama blog terdeteksi mesin pencari google, jawabnya adalah paling lama 24 jam sebab semua blog pasti terindex google jika telah submit URL(mendaftarkan alamat blog di google). Nah, masalahnya adalah dihalaman berapa blog kita nanti akan ditampilkan jika kita mencari dengan keyword nama blog atau kata kunci yang relevan dengan isi blog kita?
Begini, jika kita tidak bisa menemukan blog di halaman pertama hasil pencarian itu bukan berarti blog tidak terindex melainkan tetap terindex tapi di tampilkan oleh google di halaman kesekian puluh ribu hasil pencarian. Wah, kalo gitu ya percuma dong kalo blog saya nongol di akhir halaman pencarian, ga bakalan ada orang yang tau dunk. Yaiyalah, maka dari itulah di dunia bloging di kenal adanya istilah SEO yaitu tips dan trik optimasi kata kunci agar tulisan kita bisa tampil di halaman pertama hasil pencarian.
Berikut beberapa trik sederhana SEO:
SEO title blog
edit html title blog anda dengan cara sbb:
1. login lalu masuk ke menu dashbord blogmu, plih menu edit html
2. Cari kode title dibawah ini:
Kemudian ganti semua kode diatas dengan kode dibawah
Gunakan judul artikel dengan bahasa yang benar dan singkat sebab hanya sekitar 5 sampai 10 kata yang akan terindex, sebagai contoh judul artikel ini adalah "cara membuat agar blog kita bisa terdeteksi oleh mesin pencarian goole dengan cepat" ada 13 suku kata kan, namun saya persingkat menjadi 5 kata saja yaitu cara mudah agar blog terindex google. Judul yang terlalu panjang atau terlalu sedikit sangat tidak di anjurkan.
SEO isi tulisan artikel
Sistem index yang digunakan google itu mirip cara membaca orang yaitu alurnya dari mulai kiri atas-ketengah-ke kanan bawah. Jadi pada postingan ini yang akan terindex mbah GG pertama adalah judul artikel lalu 5-10 kata awal paragraf terus kebawah dan ketengah paragraf dan berkhir di kanan bawah akhir paragraf. Nah di tempat2 itulah sebaiknya kita meletakkan kata kunci caranya dengan menebalkan huruf yang kita gunakan sebagai keyword. Huruf yang saya tebalkan di postingan ini adalah kata kunci yang saya gunakan untuk SEO.
SEO link tautan
Tautkan/kaitkan kata kunci ke link blog kita atau ke artikel kita yang telah lalu
Tiga tips diatas jika kita terapkan di tiap2 postingan sebenernya sudah cukup untuk optimalisasi SEO blog, Namun jika kita ingin "memaksa!" Mbah GOOGLE agar menampilkan postingan kita di hasil pencarian dalam waktu 24 jam maka langkah2 berikut sebaiknya anda coba antara lain.
terakhir submit postingan di infogue, info-gue adalah direktori local indonesia ini akan memudahkan teman2mu seng podo-podo wong indo untuk menemukan blog anda, hehe agak ribet nih mau ngejalasin yang ini, cari sendiri aja deh caranya dengan googling "cara posting di infogue".
Berapa lama blog terdeteksi mesin pencari google, jawabnya adalah paling lama 24 jam sebab semua blog pasti terindex google jika telah submit URL(mendaftarkan alamat blog di google). Nah, masalahnya adalah dihalaman berapa blog kita nanti akan ditampilkan jika kita mencari dengan keyword nama blog atau kata kunci yang relevan dengan isi blog kita?
Begini, jika kita tidak bisa menemukan blog di halaman pertama hasil pencarian itu bukan berarti blog tidak terindex melainkan tetap terindex tapi di tampilkan oleh google di halaman kesekian puluh ribu hasil pencarian. Wah, kalo gitu ya percuma dong kalo blog saya nongol di akhir halaman pencarian, ga bakalan ada orang yang tau dunk. Yaiyalah, maka dari itulah di dunia bloging di kenal adanya istilah SEO yaitu tips dan trik optimasi kata kunci agar tulisan kita bisa tampil di halaman pertama hasil pencarian.
Berikut beberapa trik sederhana SEO:
SEO title blog
edit html title blog anda dengan cara sbb:
1. login lalu masuk ke menu dashbord blogmu, plih menu edit html
2. Cari kode title dibawah ini:
<title><data:blog.pageTitle/></title>
Kemudian ganti semua kode diatas dengan kode dibawah
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>SEO judul postingan
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
Gunakan judul artikel dengan bahasa yang benar dan singkat sebab hanya sekitar 5 sampai 10 kata yang akan terindex, sebagai contoh judul artikel ini adalah "cara membuat agar blog kita bisa terdeteksi oleh mesin pencarian goole dengan cepat" ada 13 suku kata kan, namun saya persingkat menjadi 5 kata saja yaitu cara mudah agar blog terindex google. Judul yang terlalu panjang atau terlalu sedikit sangat tidak di anjurkan.
SEO isi tulisan artikel
Sistem index yang digunakan google itu mirip cara membaca orang yaitu alurnya dari mulai kiri atas-ketengah-ke kanan bawah. Jadi pada postingan ini yang akan terindex mbah GG pertama adalah judul artikel lalu 5-10 kata awal paragraf terus kebawah dan ketengah paragraf dan berkhir di kanan bawah akhir paragraf. Nah di tempat2 itulah sebaiknya kita meletakkan kata kunci caranya dengan menebalkan huruf yang kita gunakan sebagai keyword. Huruf yang saya tebalkan di postingan ini adalah kata kunci yang saya gunakan untuk SEO.
SEO link tautan
Tautkan/kaitkan kata kunci ke link blog kita atau ke artikel kita yang telah lalu
Tiga tips diatas jika kita terapkan di tiap2 postingan sebenernya sudah cukup untuk optimalisasi SEO blog, Namun jika kita ingin "memaksa!" Mbah GOOGLE agar menampilkan postingan kita di hasil pencarian dalam waktu 24 jam maka langkah2 berikut sebaiknya anda coba antara lain.
- submit alamat blog di 4 mesin pencari yaitu google, yahoo dan Msn (windows life)
- Submit ini cukup dilakukan sekali saja, keseringan submit sangat tidak di anjurkan sebab nanti akan di anggap blog spammer
- submit di 4 blog direktori populer yaitu technorati, blogcatalog, feedburner dan infogue. Lalu pasang logo2nya ditampilan awal blogmu.
- ini juga cukup dilakukan sekali
- lakukan PING blog secara berkala di alamat ini
[http://www.mypagerank.net/service_pingservice_index]sebaiknya lakukan berkala mingguan atau bulanan namun untuk hasil maksimal lakukan ping setiap anda selesai posting atau update blog
terakhir submit postingan di infogue, info-gue adalah direktori local indonesia ini akan memudahkan teman2mu seng podo-podo wong indo untuk menemukan blog anda, hehe agak ribet nih mau ngejalasin yang ini, cari sendiri aja deh caranya dengan googling "cara posting di infogue".
2 Komentar Dari Sobat:
Sob thanks banget tips ini karena aku ini pemula banget, sob aku lakukan addurl google dah beberapa kali nih, apa dah dianggap spammer y? Soalnya ga keluar2 index di google gimana yah?
April 28, 2010addurl cukup 1x saja sob, ntar 1 x 24jam atau paling lama 7hari juga udah di add sam om google kog... dan yang paling penting kamu posting harus update dan jangan kebanyakan artikel copy paste.
April 28, 2010Posting Komentar
hii ^^ Kirim masukan dan Komplain anda disini ya... kalo bisa dengan kata2 yang sopan dan tidak spawn. Terserah kamulah pengen nulis apa, bebas kog...